15 Agustus 2008

malam 2

Cinta Sudah Lewat
Kadang ingin aku bertemu
Dan berbagi waktu yang terlalui
Sukar tuk sadari
Ku tak boleh mengingini
Tanpa mu cinta tak berarti
Cinta sudah lewat
Tak kukira kan begini
Mengapa harus kau terikat
Meski t'lah terucap
Hanya aku yang ada di hatimu
Pernah kucoba menyisihkan
Namun hati tak rela tuk akui
Kenyataan yang ada kasih
Kau tak mungkin ada di sini
Bila memang cinta tak harus slalu miliki
Namun nyatanya tak mudah melupakan

malam

Sekuat Tenaga

Ajarkan padaku
Tuk melupakanmu
Tunjukkan caranya
Tuk melepaskanmu
Ajariku …perpisahan
Kau minta ku untuk bertahan
Melawan duniaKu berjanji akan lakukan Sekuat ku bisa Sekuat tenaga
Berkatalah bijak
Mungkin mehiburku
Sebelum beranjakmeninggalkan aku
Ajariku…tentang hidup
Kau mintaku untuk bertahan
Melawan dunia…Ku berjanji akan lakukan Sekuat ku bisa Sekuat tenaga
Now teach me how to take the fallFind the strength to carry onLife is just an empty world without you